Berita

GURU PAI SLB AL-IKHLAS PRAMBON KEMBALI MERAIH JUARA 1 LOMBA BEST PRACTICES PENGAWASAN DAN PEMBELAJARAN PAI TINGKAT PROVINSI JAWA TIMUR

11 Jun 2024 13:17:14

Admin

Image

Pada tanggal 10 Juni 2024, Guru PAI SLB Al-Ikhlas Prambon Bpk. Moh. Miftahul Ulum, S.Pd, mendapatkan penghargaan Juara 1 dalam lomba Best Practices Pengawasan dan Pembelajaran PAI Jenjang SLB Tingkat Provinsi Jawa Timur dalam rangka peringatan HAB Kemenag ke-78 Tahun 2023 yang diadakan oleh Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur.

Image

Penyerahan piagam penghargaan diberikan secara simbolis oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Nganjuk, H. M. Afif Fauzi, S.Ag., M.Pd.I.

Image

Tulis Komentar

Success! Komentar anda berhasil disimpan.
Warning! Isi nama anda dengan benar.
Warning! Silahkan isi komentar anda.

Lokasi Sekolah

Alamat

Desa Singkalanyar RT.03/RW.01 Kecamatan Prambon Kabupaten Nganjuk

Email

slbalikhlas0301@gmail.com

Nomor Telepon

087729379581

Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2025